Skip to main content

Humor Tulang Rusuk

Suatu ketika di pagi yang cerah Adam dan Hawa terlihat bertengkar mempersoalkan
suatu hal yang tampaknya tidak mungkin di jaman tersebut......
Hawa: "Hei Adam,kemana saja kamu tadi malam ?
Adam: "O,aku cuma main ke kampung sebelah kok ?
Hawa: "Kamu ngibul ya, lha wong di dunia ini cuma ada kita kok! Atau kamu
selingkuh sama malaikat cewek ? ya,kan?
Adam: "Eh..h,ya deh aku memang selingkuh sama malaikat cewek tadi malam."
Hawa: "Apa,jadi kamu selingkuh? Pokoknya aku minta cerai hari ini juga! Dasar
buaya!"
Adam: "Silahkan saja,khan tulang rusukku masih ada beberapa buah!"
Hawa: "Hah....hhhhh.(hampir pingsan)
Malaikat:"Gile bener nih orang."(sambil geleng-geleng kepala)

I Am Sory

Konon sebelum adanya Olympiade modern, cabang olah raga Panahan dipertandingkan
juga dalam olympiade, namun dengan sasaran buah apel yang diletakkan di atas
kepala manusia.
Ceritanya babak penyisihan sudah selesai, dan dalam partai final tinggal tiga
peserta, yaitu dari Amerika, Inggris dan Indonesia ...
Kesempatan pertama diberikan kepada peserta dari Amerika yang diwakili oleh
orang Indian... dari jarak 200 meter ia memanah ke atas... dan dengan mulusnya
anak panah menukik dan mengenai buah apel tersebut sampai terbelah jadi dua...
penonton bertepuk tangan dan si pemanah langsung berteriak sambil menepuk dada
"I am Winettou... Chief of Apache..."
Peserta kedua dari Inggris... yang diwakili oleh seorang pemuda ganteng dan
berkumis tipis. Ia memanah ke arah samping... anak panah melengkung dan tepat
mengenai buah apel di atas kepala sampai terbelah jadi dua... penonton bertepuk
tangan dan si pemanah langsung berteriak sambil menepuk dada "I am Robinhood
..."
Tiba giliran peserta dari Indonesia yang diwakili oleh cewek dengan pakaian
khas wayang orang... Ia memanah lurus ke depan... namun karena kedinginan, ia
sedikit menggigil dan anak panahnya menyrempet jidat, meskipun tetap mengenai
apel di atas kepala orang tersebut...
penonton menahan napas... tapi kemudian bertepuk tangan...
Si pemanah langsung berteriak sambil menepuk dada... "I am sorry..."

Kapal Tompamas

Suatu waktu, sebelum kapal Tampomas tenggelam, dalam pelayaran Jakarta - Medan,
di tengah perjalanan, waktu itu sore hari seorang anak kecil jatuh ke laut.
Semua orang hanya bisa menonton si anak kecil berjuang sendirian melawan ombak,
crew kapal pun tidak ada yang berani menolong. Kapten kapal lewat microphone
menghimbau supaya ada yang mau menolong anak kecil tersebut sebelum meninggal
di telan ombak, tetapi tidak ada yang berani, semua hanya bisa menonton, orang
tua si anak hanya bisa menangis tersedu-sedu.
Namun, di tengah kehiruk-pikukan suasana, seorang anak muda melompat ke laut
dan menolong si anak kecil, crew kapal segera melontarkan tali ke bawah dan
akhirnya si anak muda berhasil menolong anak kecil tersebut dan mereka berdua
berhasil di angkat ke atas kapal.
Begitu sampai di atas kapal, Kapten kapal mendatangi si pemuda berani
memberikan pujian dan ucapan terima kasih, "Anda berani sekali, orang seperti
andalah yang dibutuhkan oleh negara ini, dan terima kasih atas keberanian Anda,
Anda telah menyelamatkan reputasi saya juga, kita akan mengadakan pesta sukuran
malam ini, oh ... ya, nama Anda siapa?" Si anak muda menjawab dengan muka ketus
dan cemberut, "Amir."
Ibu si anak kecil datang dan memeluk Amir, mengucapkan terima kasih yang
sebesar-besarnya dan juga pujian-pujian serta janji-janji untuk menyenangkan
hati si Amir yang tetap kelihatan tidak senang dan cemberut.
Orang-orang juga bingung melihat sikap Amir yang demikian, tetapi setiap
orang memberikan selamat kepadanya dengan hati bertanya-tanya.
Malamnya pada saat pesta yang disiapkan meriah, dimulai dengan
sambutan-sambutan. Pertama-tama sambutan dari Kapten kapal yang memuji-muji
keberanian Amir, selanjutnya sambutan dari orangtua si anak kecil. Pembawa
acara pun tampil,
"Para hadirin yang saya muliakan, tibalah saatnya kita mendengan sambutan
dari pahlawan kita hari ini, seorang pemuda Indonesia yang berani, kepada
Saudara Amir saya persilakan maju ke depan."
Amir pun maju ke depan, tetap dengan wajah yang semakin cemberut, di depan
microphone dia diam dan memandang berkeliling ke semua hadirin dan memulai
sambutannya, masih tetap cemberut dan menunjukan ketidakpuasan,
"Saudara-saudara, saya tidak akan berpanjang-panjang, saya cuma mau tanya ...
tadi sore siapa yang ngejorokin saya dari kapal ini ...?!"

Cerita Nenek Kepada Cucunya

Setiap malam sebelum tidur si Cucu selalu minta diceritakan sebuah
cerita oleh neneknya........ceritanya begini:
Ada seorang nenek yang tinggal bersama cucunya. Setiap malam si cucu
minta diceritakan sebuah cerita oleh neneknya, ceritanya begini:
Ada seorang nenek yang tinggal bersama cucunya. Setiap malam si cucu
minta diceritakan sebuah cerita oleh neneknya, ceritanya begini:
Ada seorang nenek yang tinggal bersama cucunya. Setiap malam si cucu
minta diceritakan sebuah cerita oleh neneknya, ceritanya begini:
Ada seorang nenek yang tinggal bersama cucunya. Setiap malam si cucu
minta diceritakan sebuah cerita oleh neneknya, ceritanya begini:
Ada seorang nenek yang tinggal bersama cucunya. Setiap malam si cucu
minta diceritakan sebuah cerita oleh neneknya, ceritanya begini:
Ada seorang nenek yang tinggal bersama cucunya. Setiap malam si cucu
minta diceritakan sebuah cerita oleh neneknya, ceritanya begini:
Dst ...

Kehebatan Anjing Para Tetangga

Di sela-sela suatu pertemuan pemuda antar negara terjadi dialog santai antara
pemuda Canada, pemuda Inggris dan pemuda Malaysia.
PEMUDA CANADA : "Di Negara tetangga saya, anda tidak bisa membedakan anjing
polisi dan pemiliknya".
PEMUDA INGRRIS & MALAYSIA : "Mengapa Begitu ?"
PEMUDA CANADA : "Anjingnya bisa menangkap penjahat seperti polisi, penciuman
polisinya untuk mengetahui kejahatan setajam penciuman anjing."
PEMUDA INGGRIS : "Dinegara tetangga saya, anda tidak bisa membedakan anjing
pemburu dan pemiliknya. Karena anjingnya bisa menangkap binatang buruan sehebat
majikannya dan pemburunya mempunyai penciuman yang tajam terhadap binatang
buruan seperti anjingnya".
PEMUDA MALAYSIA (tak mau kalah) : "Di Negara tetangga saya, anda tidak bisa
membedakan anjing pejabat dan pemiliknya."
PEMUDA INGGRIS & CANADA (heran dan bingung) : "Mengapa Begitu?"
PEMUDA MALAYSIA : "Saya tidak begitu jelas, tapi saya sering melihat anjing
itu menjilati kaki majikannya."

Comments

Popular posts from this blog

The Painting of Destiny

"Are you sure of this, Navan?" The old pirate stared at King Mannas' chief merchant. However, his bright emerald green eyes sparkled with laughter. "The information came from Daoud, one of my former crew members, when I was ravaging the coastal villages of Vyrone." Navan smiled at the expression crossing Gerrod's face, whose family had fled from one of these villages. The Iron Falcon was a legend and parents had always used the threat of its crew and its flaming-haired captain to scare naughty children into sleeping and behaving differently. Gerrod quickly recovered and smiled. "Then he must be a man to be trusted, indeed." "Ah!" cried Navan. "Daoud will take the coin from the mouth of a dead man while it is still warm. I trust him only because he knows the fate of him who lies to me." I may have made him captain when I decided to infiltrate King Mannas' court, but he still knows who is in charge. "We must tell ...

Good Morning America is a popular

Good Morning America is a popular morning news show that airs on ABC. It has been a staple in American households since its debut in 1975. The show covers a wide range of topics including news, entertainment, lifestyle, and pop culture. With its team of talented hosts and reporters, Good Morning America provides its viewers with the latest updates on current events and trending stories. One of the things that sets Good Morning America apart from other morning shows is its lively and energetic atmosphere. The hosts, including Robin Roberts, George Stephanopoulos, Michael Strahan, and Lara Spencer, bring a sense of fun and camaraderie to the show. They engage with their audience and each other in a way that feels genuine and relatable. In addition to its engaging hosts, Good Morning America also features a variety of segments that cater to a diverse audience. From cooking demos and fashion tips to celebrity interviews and human interest stories, the show offers something for everyone. Wh...

The liz hatton

The liz hatton is a unique piece of headwear that has been gaining popularity in recent years. This hat is characterized by its wide brim and low crown, which gives it a distinctive and fashionable look. The liz hatton is often made of materials such as wool, felt, or straw, making it a versatile accessory that can be worn in various seasons. One of the key features of the liz hatton is its versatility. This hat can be dressed up or down, making it suitable for a range of occasions. Whether you're going for a casual look or a more formal outfit, the liz hatton can easily complement your ensemble. Additionally, the wide brim of the hat provides excellent sun protection, making it ideal for outdoor activities such as picnics or garden parties. In terms of style, the liz hatton can be compared to other types of hats such as the fedora or the boater. While these hats may have similar silhouettes, the liz hatton stands out for its unique shape and design. The low crown and wide brim of ...
  • "Apa masalahnya dengan ..."

    "Apa masalahnya dengan ..." Jacinda sepertinya selalu melamun, tersesat dalam pikirannya, berfantasi sepanjang hari, tapi tentang apa? Apa yang dipikirkan Jacinda? Untuk apa dia menghabiskan waktu berjam-jam? Siapa tahu? Nah, Jacinda tahu. Sejak dia cukup tua untuk memiliki pemikiran, yang luar bias... Readmore

  • Kisah Berpura-pura

    Kisah Berpura-pura Dia tiba di bangku lebih awal, duduk sekitar enam inci di sebelah kiri garis peneduh matahari. Dia mengukur penantiannya dengan berapa kali dia harus berlari lebih jauh ke kiri sebelum keberangkatannya. Dia tidak perlu keluar sedini mungkin. Dia tahu itu hanya meningkatkan perasaa... Readmore

  • Celah

    Celah Sepintas, ruang tunggu Komisi tampak mirip dengan lobi setiap rumah sakit yang pernah dikunjungi Emil. Desainnya bersih dan minimalis, dengan kursi yang diatur di sekitar dinding dan meja resepsionis lebar di seberang pintu depan. Satu-satunya perbedaan adalah bahwa penghalang tembus pandang y... Readmore

  • Kuda gergaji

    Kuda gergaji Sepertinya mobil tua itu tumbuh satu inci lagi tadi malam. Arthur Jones sudah mencoba naik ke kendaraan dua kali, tetapi tidak berhasil. Bersiap untuk upaya ketiga, dia mencengkeram setir, menanam tongkatnya di tanah, dan mengayunkan kaki ke atas dengan semangat pura-pura. Dia gagal men... Readmore

  • Noda kopi

    Noda kopi Hera sedikit menundukkan kepalanya, saat 'bercinta dengan tetangga' oleh IRON REAGAN meledak di headphone neon besarnya. Rambutnya yang dicat hijau dikepang di punggungnya dengan pita kuning. Sweter abu-abunya yang terlalu besar menutupi lututnya, disertai dengan syal cokelatnya. Legging h... Readmore

  • Tunggu apalagi?

    Tunggu apalagi? Suatu hari seorang pria bangun dengan perasaan sangat sakit, dia berada di tempat tidurnya tetapi tidak merasa seperti tempat tidurnya, dia melihat ke kamarnya tetapi penglihatannya kabur dan matanya berat, "aneh" pikirnya, "itu sama sekali tidak tampak seperti kamarku". Dia tahu itu... Readmore

  • Membiarkan Hidup Mengejar Ketinggalan

    Membiarkan Hidup Mengejar Ketinggalan Pemandangan dari puncak adalah sesuatu untuk berhenti dan dilihat. Ini adalah tempatnya. Tempat di mana dia selalu berhenti untuk beristirahat sebelum menuruni jalan setapak ke lembah di bawah, kembali ke mobilnya, apartemennya, dan sisa hidupnya. Hari ini dia t... Readmore

  • The Sommelier

    The Sommelier Saya menarik anggur melalui bibir saya dan berpikir tentang bagaimana rasanya menjadi rasa pertama seseorang. Ini yang kering, tajam di lidah, pahit di tenggorokan. Sesuatu yang dibuat di Argentina, saya pikir. Kering. Tajam. Pahit. Ini akan menjadi serangan bagi indra untuk pemula. Te... Readmore

  • Stan

    Stan Restoran kecil di ujung jalan buka dua puluh empat jam. Itu memiliki bel di atas pintu jadi setiap kali pelanggan baru masuk, itu diumumkan dengan menjengkelkan ke seluruh toko. Tetapi orang-orang yang makan di sana sudah terbiasa, bahkan mungkin menikmatinya. Makanan biasanya tidak beraroma da... Readmore

  • Itu dulu, Ini Sekarang

    Itu dulu, Ini Sekarang Pintu berderit terbuka dengan sangat lembut saat tubuhnya bergerak melalui bingkai kayu. Jam dan jam telah berlalu. Hari-hari telah berubah menjadi malam. Dia tahu bahwa dia akan tertidur sekarang; dia selalu begitu. Setelah membebaskan kuncinya dari kunci, dia melangkah lebih... Readmore